Assalamu alaikum, Selamat datang di website kami situs tempat untuk mendownload alunan sholawat yang menentramkan hati sekaligus dapat menimba ilmu dari para salafy untuk menuju Ridho Allah SWT

Sabtu, 17 Desember 2011

Pengertian HEPATITIS

Apa itu HEPATITIS?

Hepatitis merupakan infeksi dari jaringan hepar/hati. Infeksi ini disebabkan oleh beberapa macam virus. Hepatitis sendiri dibagi 5 tipe mulai dari A hingga E. Hepatitis B, C dan D secara berurutan menduduki peringkat keganasan penyakit. Hepatitis B, C dan D ditularkan melalui darah seperti transfusi, pemakaian jarum suntik atau melalui hubungan badan.. Sementara Hepatitis A dan E ditularkan secara Fekal-Oral (dari kotoran manusia dan mulut). Khusus untuk Hepatitis B, C dan D jika tidak ditangani dengan baik akan merubah struktur dan unit fungsional hati menjadi jaringan keras yang tidak bekerja (cirrhosis hepatis). Pada giliran nya cirrhosis hepatis dapat berubah menjadi kanker. Karena Hepatitis disebabkan oleh virus, maka sampai saat ini belum berhasil ditemukan obat untuk menyembuhkan penyakit yang satu ini. Oleh karena itu pencegahan merupkan tindakan yang terbaik.

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Blogger Templates